top of page

Belajar Passing Bolavoli: Konsep, Metode, Penilaian

 

Penulis : Sumbara Hambali
Penerbit : STKIP Pasundan Press

Ukuran : 18,2 x 25,7
Tebal buku : 213 hal.
ISBN : 978-623-93883-8-6
Terbitan : Desember 2022

 

Bolavoli merupakan salah satu kegiatan dalam permainan olahraga yang memiliki tujuan, baik prestasi, kesehatan maupun rekreasi. Oleh karena itulah kiranya di setiap jenjang pendidikan materi bolavoli ini selalu diberikan, mulai dari tingkat sekolah dasar sampai perguruan tinggi. Buku ini dapat dijadikan salah satu referensi bagi para pendidik dalam memberikan pelajaran bolavoli khususnya dalam materi passing, karena passing merupakan teknik paling dasar yang harus dikuasai dalam olahraga bolavoli. Buku ini terdiri dari 11 topik, dimana masing-masing topik memberikan informasi dan pengetahuan yang tentunya relevan dengan kebutuhan pembelajaran saat ini, terutama pada pembelajaran passing bolavoli. Lebih fokus lagi dalam buku ini disediakan kegiatan belajar atau berbagai aktivitas belajar passing bolavoli yang dibagi menjadi 3 formasi belajar, yaitu Individu, Berpasangan dan Berkelompok. Disamping itu, aktivitas belajar sudah disusun berdasarkan tingkat kesulitan dan adanya teaching poin pada setiap aktivitas geraknya. Buku ini juga menyajikan bagaimana proses pembelajaran didukung dengan akses materi yang dapat dilihat menggunakan website, sehingga lebih fleksibel dan mudah untuk didapat oleh siapa dan kapan saja.

Belajar Passing Bolavoli: Konsep, Metode, Penilaian

Rp78.900,00Price
    bottom of page